Laman

Terima Pendaftaran Admin Blog ini, buat update artikel apa aja, Bebas!!.. Hubungi Facebook (Pesan) facebook.com/davidrakafajri

2 Alasan Pria Sering Telat Balas SMS Kekasihnya



mengapa pria tidak suka SMS-an

Sering kali kita melihat orang-orang disekitar kita yang sedang bertengkar dengan kekasihnya lantaran sipria telat menjawab SMS dari si wanita. Atau mungkin kamu juga pernah mengalaminya? merasa kesal kepada pria karena dia telat membalas SMS dari kamu.

Mungkin bisa saja pria telat menjawab SMS karena dia tidak ada pulsa, bisa juga karena jaringan seluler yang sedang tidak bersahabat, atau karena dia sedang sibuk mengerjakan sesuatu. Selain hal-hal teknis di perangkat seluler tersebut, ada alasan lain mengapa pria sering telat membalas SMS dari kekasihnya.

Pertama, pria tak begitu suka ber-SMS. Alasannya, sih sederhana. Bagi mereka berkomunikasi lewat SMS itu tidak praktis! Sehingga pria malas membalas SMS. Jadi bukan karena dia tidak mau berkomunikasi sama kamu.

Kedua, pria kurang pintar merangkai kata melalui 160 karakter. Sehingga sering kali pria telat membalas SMS atau ketika dia membalas pun dengan jawaban yang singkat dan seperlunya. So.. buang jauh kecurigaaan kamu terhadap dirinya, dia membalas SMS kamu dengan singkat itu bukan karena ga sayang lagi sama kamu kok.

Jadi pada intinya komunikasi melalui SMS dalam suatu hubungan itu bukanlah hal yang menyenangkan bagi pria. Apalagi jika si pria adalah tipikal orang sibuk yang hampir tidak memiliki banyak waktu untuk merangkai huruf melalui SMS saat berkomunikasi dengan pasangannya.
Oke..udah dulu deh pembahasannya. Makasih yaah kamu udah baca artikel yang berjudul 2 Alasan Pria Sering Telat Balas SMS Kekasihnya. Ikuti terus tips-tips cinta menarik lainnya dari Blog Fakta Pacaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar